Penulis: Syaikh
Ahmad Khalil Jum’ah
Penerbit:
Roemah Buku
Ukuran: 14.5 x
20.6 cm
ISBN:
979-16761-0-0
Jenis Cover:
Soft Cover
Harga:
Rp. 16.800,-
Buku-buku
yang berkisah tentang sejarah
kehidupan
laki-laki mulia yang dijamin masuk surga telah banyak
beredar
di tengah kita. Namun buku yang memaparkan kisah kaum
wanita
yang dijamin masuk surga, sangatlah langka.
Buku
istimewa ini menuliskan sisi-sisi kehidupan beberapa wanita agung
yang
beriman kepada Allah Swt dan berpegang teguh dengan sunnah
Nabi-Nya.
Perilaku mereka telah mengaliri panggung kehidupan ini dengan
limpahan
kebajikan, keikhlasan, dan kedermawanan. Mereka adalah sosok
wanita
teladan yang telah membangun menara-menara petunjuk dan
mengokohkan
benteng-benteng keistiqamahan, dalam perjalanan
menggapai
keridhaan Allah dan Rasul-Nya.
Anda
akan menemukan dalam diri masing-masing tokoh wanita ini mutiara
nan
berharga, akhlak yang agung, jiwa yang dipenuhi oleh keimanan dan
keyakinan
yang jujur, peristiwa-peristiwa paling monumental dalam
kehidupannya,
dan berbagai riwayat indah yang menunjukkan
keistimewaannya
di tengah masyarakat Islam
generasi
yang pertama dan utama.
Potret
kehidupan mereka benar-benar hidup dan gamblang, karena ditulis
dengan
gaya bahasa yang enak dan unsur sastra yang indah.
Dilatarbelakangi
oleh penelusuran secara mendalam terhadap banyak
referensi
induk (buku-buku tarikh Islam, hadits nabawi, asbab al-nuzul,
sirah
nabawiyah, dan tafsir) menjadikan buku ini
benar-benar
layak untuk dibaca.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar