Penulis: Hj. Nurbayati, S.Pd.
Penerbit: Oase Anak
Cetakan: 1, Juli 2014
Halaman: 44 hal.
Ukuran:
17.2 x 22.2 cm
ISBN: 978-602-9316-57-5
Jenis
Cover:
Soft Cover
Harga:
Rp. 22.000,-
Mengajarkan ibadah shalat kepada anak sebaiknya dimulai sejak
usia dini. Perkembangan simpul-simpul syaraf pada otak anak kecil jauh lebih
cepat dan lebih intensif dibanding pada orang dewasa. Hal ini membuat anak
kecil relatif lebih cepat dan mudah dalam mempelajari hal-hal baru.
Buku ini adalah panduan bagi orangtua dan guru untuk
mengajarkan ibadah shalat kepada anak. Untuk memudahkan anak belajar shalat, di
dalam buku ini disertakan gambar-gambar full color yang atraktif mengenai tata
cara wudhu dan shalat.
Buku ini juga memuat kumpulan doa-doa pendek hafalan
sehari-hari untuk anak. Doa-doa pendek ini berguna bagi anak untuk mengajarkan
konsep bahwa untuk setiap aktivitas sebaiknya selalu diawali dengan berdoa.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar