Ahlan Wa Sahlan Mitra Anda dalam Berwawasan

MENJADI TAMU ALLAH

Judul Asli/Penerbit: Dzikra al-Hajj / Al-Moslimoon, Damascus
Penulis: Ali Ath-Thontowi
Penerjemah: KH. Mahrous Ali
Penerbit: Pustaka Progressif
Cetakan: Pertama, Pebruari 1992
Ukuran: 11 x 15.6 cm
Halaman: 62 hlm
ISBN: -
Jenis Cover: Soft Cover
Harga: Rp. 6.500




MENJADI TAMU ALLAH
Kesan-kesan Rohani Perjalanan Haji


Setelah aku memenuhi undangan-Mu ya Allah, aku telah menemukan
sesuatu yang amat dalam yang belum pernah kuperoleh selama hayatku” 
Labbaik Allahumma Labbaik”

Demikianlah kesan-kesan Ruhani perjalanan Haji seorang tokoh besar Ali Ath-Thontowi. Sebuah pengalaman dan renungan yang amat indah dan bernilai yang patut kita timba sebagai modal. Dan, siapa tahu kita akan mendapat undangan kelak?


Pembahasan:

Nilai-nilai Hijjul Bait (Sebuah Pengantar) 
Takdim
Aku Di Ajak ke Bait Allah
Perjalanan Ke Rumah Allah
Kedermawanan Muhammad Nashif
Panorama Kota Makkah Tempo Dulu dan Sekarang
Kerinduan Pada Ka’bah
Ilustrasi Di sekitar Mathaf
Pemandangan Sa’I Sebelum Renovasi
Masjidil Haram Sebelum Direnovasi
Kesatuan Aqidah Membuahkan Solidaritas Universal
Wukuf Di Arafah Menghapus Segala Bentuk Diskriminasi
Menggapai Malam Muzdalifah
Mencari Hikmah Dalam Ritus Haji
Ketidaktahuan Menghayati Makna Haji
Ziarah Ke Makam Rasulullah saw

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
.